TARBIYAH

TARBIYAH

Minggu, 28 November 2010

PENDEKATAN DALAM STUDI ISLAM

PENDEKATAN DALAM STUDI ISLAM


Pendekatan normative adalah sebuah pendekatan yang lebih menekankan aspek normative dalam ajaran islam sebagaimana terdapat dalam al quran dan al sunnah

· Pendekatan sejarah adalah sebuah pendekatan yang mencoba memahami islam dalam sejarah turunnya dan penyebarannya sebagai realitas sosial yang berada dalam konteks sosial karenanya ia berinteraksi dengan realitas masyarakat ketika itu.

· Latar belakang kehadiran islam:

§ Prinsip ketauhidan yang ditandai oleh banyaknya tuhan-tuhan , dan maraknya praktek penyimpangan keaqidahan, penindasan, dan pemasungan terhadap hak-hak asasi manusia . misalnya subordinasi kaum perempuan dan kebodohan

§ Kehadiran Muhammad saw sebagai pembawa risalah Nya menjadi tokoh sentral yang dikenal sebagai Al Amin, yang di percaya. Misalnya dakwah-dakwah yang dilakukan nabi.

· Pendekatan sejarah dalam studi islam :

§ Menurut Fazlur Rahman ( pendidikan kritis)

- Melalui kritik sejarah yaitu membuat pikiran jernih

Misalnya : memakai kostum (peci, jilbab), koko pada wkatu siding, pemeliharaan jenggot, dimana pada zaman dulu orang meggunakan jilbab, atau peci sangat berbeda dengan sekarang ini.

- Pada masa rosulullah perbudakan dihalalkan sebagai salah satu system ekonomi.

- Kritik sejarah adalah membandingkan masa kini ke masa lalu dan masa lalu ke masa kini.

Misalnya : pada zaman dulu laki-laki jenggotnya panjang-panjang sangat berbeda dengan zaman sekarang jenggotnya pada pendek-pendek.

§Menurut Mansur Faqih

- Liberalisasi yaitu membebaskan diri dari dominasi

Contoh dominasi è kalau kita ingin pintar maka kita harus belajar

Contoh liberalisasiè orang semakin kritis kalau berani mengkritik

- Enparement yaitu pemberdayaan, pengembangan dari leberalisasi

- Humanisasi yaitu melakukan sesuatu sesuai kehendak manusia, seseorang harus bebas dari dominasi dan berani untuk memberdayakannya ( mandiri)

§ Menurut Athiyah Al Abrosy ( melihat jagat lain)

- Universal islam

Contohnya è orang islam tertinggal karena pemikirannyanyang tidak berkembang

Ø Prinsipnya :

ü Kesetaraan

ü Kesamaan

ü Keadilan

ü Demokrasi

ü Kebebasan

- Naturalisme

Ø Pseudo – science è pemikiran yang masih mengandalkan intuisi dan isyarat

Misalnya :

ü kalau ada burung jala itu menandakan bahwa adanya orang meninggal

ü kalau orang menawarkan makanan pada saat kita akan bepergian lalu kita tidak mencicipinya katanya kita akan terkena sial. Dll

Ø Science è pemikiran menggunakan ilmiah, sehingga dalam melakukan sesuatu harus dikaji dulu secara ilmiah.

Misalnya:

ü untuk mengetahui cuaca atau suhu dalam suatu tempat maka kita menggunakan alat tekhnologi yang dipakai untuk mengetahui suhu tersebut.

ü Untuk mengetahui karakter seseorang dalam melakukan sesuatu maka biasanya ada tes psikologi yaitu tes tentang kejiwaan sehingga dari tes tersebut seeorang akan mengetahui karakter kita. dll

6 komentar:

  1. riski purwani:
    dalam pendekatan studi islam kita tidak hanya mengacu pada pendekatan normatif saja namun kita juga harus mengacu pada pendekatan sejarah. kita bandingkan perubahan-peurbahan yang terjadi dari masa lampau dengan masa kini dan sebaliknya dari masa kini dengan masa sekarang, sehingga dengan begitu akan mengetahui, mana yang lebih baik untuk dilakukan.dan dari itu pula kita akan tahu perbandingan kehidupan masa lampau dengan masa kini, baik dalam sikap, cara berpakaian, pola pemikiran, dan lain sebagainya.

    BalasHapus
  2. Rani Ristiyanti say :

    memang kedua pendekatan studi islam tersebut penting, kita tak hanya sekedar tahu pada saat islam sekarang ,, tapi juga pada waktu dulu seperti apakah ,, (?) dan juga sebaliknya dapat memetik pelajaran pada saat itu dengan adanya pendekatan sejarah untuk menjadi pembelajaran yang lebih perfeck ,

    BalasHapus
  3. Dwi Hastutu Pingkasari :
    kedua pendekatan itu sangat perlu dipelajari, agar kita tahu tentang islam di lalu dan masa sekarang ini...
    Kita lebih memahami islam sebenarnya dan sejarah yang mengawali munculnya islam...

    BalasHapus
  4. yang namanya belajar pasti butuh orientasi atau pendekatan-pendekatan khusus yang di rancang dengan sistematik...
    dengan pendekatan itu kita akan lebih bisa memahami dan mendalami apa yang di namakan islam itu...?
    so,all orientation is important...!
    ingat itu,,

    BalasHapus
  5. Harrah's Cherokee Casinos & Racetracks - Mapyro
    The Harrah's Cherokee Casinos & 거제 출장마사지 Racetracks has 의정부 출장안마 a 포천 출장마사지 number of locations that are great 문경 출장안마 for you, 광명 출장마사지 including: Hollywood Casino at Pocono Downs and Harrah's Cherokee Casino

    BalasHapus